Siapa yang pernah marah? pasti semua insan dalam kehidupan pasti mengalami hal ini. lalu apa yang anda lakukan ketika marah apakah akan meluapkan emosinya berupa tindakan anarkis kah
Marah adalah
emosi yang di dalam hati karena mengalami pertentangan terhadap seseorang yang telah membuat gejolak hati kita karena beberapa faktor misal berupa penghinaan, cacian,kekerasan dan sindiran baik di sengaja ataupun tak di sengaja
Marah dalam islam
Marah yang di perpblolehkan dalam islam apa itu ? mari simak penjelasannya .
Rasulullah SAW memberikan nasihat kepada kita agar selalu mengendalikan amarah kita dan apabila kita marah diharapkan menjaga lisan kita. mengapa? karna dalam marah kita akan mengucapkan kata kata keji dan kotor yang mana akan menambah dosa kita lewat lisan serta membuat kita semakin terjerumus dalam kemarahan maka dari itu sebaik nya berusaha semaksimal mungkin menahan lisan kita mengucapkan kata kata. bila mampu diamlah dan jangan bicara
Doa ketika marah
A’-uudzu billahi minas syaithanir rajiim
Saya berlindung kepada Allah dari godaan setan yang terkutuk.
Doa ini sangat singakat namun sangat baik bila diamalkan. Mungkin memang berat untuk praktek nya karna kondisi emosi yang membuat kita berat untuk membacanya meski dalam hati
Padahal setiap marah kita pasti ada hati nurani untuk inget pada sang pencipta. Agar menahan diri lalu sanggupkah kita melawan emosi kita agar bisa menahan amarah ?
Suintai kata
Banyak orang tak mudah mengendalikan emosi lalu siapakah yang dapat membatu untuk menhannya
Saat hati tak sanggup menahan. apakah akan selalu mengalami hal ini
Mengapa hati ini tak kuasa menahan emosi yang menyakitkan
betapa indahnya ketika sabar membungkus emosi walau berat untuk dilakukan. Dalam bicara sudah terkontrol. mengapa hal lain atau pun orang lain memancing emosi ini. apakah ini ujian atau apakah ini cobaan yang harus di hadapi . andaikan hati ini sekuat baja . mungkin akan nikmat untuk menguasai hati yang selalu terkepung oleh bisikan amarah
semua yang terjadi pasti ada hikmah nya. meski tak tau apa maksud dari peristiwa yang menimpa hati ini
Rekomendasi artikel >>>3 Fakat Anak Muda Tak Mau sukses Semuda Mungkin